Rabu, 01 April 2009

Membentuk Gambar Sesuai Ruang

Bagi pemula pemakai Coreldraw tentu sangat bingung jika harus memasukkan gambar pada bidang tertentu supaya sesuai dengan bidang tersebut. Misalnya bingkai / frame, dll. Ikuti langkah-langkah berikut :



Langkah #1
Import gambar anda dari folder / hardisk ke coreldraw

Langkah #2
Impor frame yang anda punya atau bisa langsung membikin pakai freehand tool (F5), seperti contoh.

Langkah #3
Pilih menu bar Tools, kemudian sorot kebawah pilih Option, akan terbuka menu option dan pada workspace pilih Edit, hilangkan tanda cek pada Auto-center new Powerclip contens, kemudian OK. Pilih lagi menu tools dan pilih Save Setting As Default untuk menyimpan perubahan.

Langkah #4
Letakkan gambar pada bidang yang telah dibuat, sesuaikan besarnya dengan menarik / menggeser pakai Pick Tool

Langkah #5
Klik gambar / foto anda kemudian pilih menu effect (di menu bar atas), sorot kebawah dan pilih Powerclip geser kanan pilih Place Inside Container. Selesai

Selamat Berkreasi!!

Comments :

0 komentar to “Membentuk Gambar Sesuai Ruang”

Posting Komentar

Silahkan Komentar Anda, No spam No Porn

free counters

Banner Pilihan

INFO SITE

Submit Your Site To The Web's Top 50 Search Engines for Free! Blogging Tips Blogs - Blog Catalog Blog Directory
 
View technorati.com

Copyright © 2009 by Free Tutorial

Cak Sulis Banjarmasin Kalimantan Selatan