Minggu, 22 Maret 2009

Desain Cepat


Susah cari inspirasi untuk desain header web anda atau background ada trik mudah dengan coreldraw untuk membuatnya.



Langkah 1
Pilih Rectangle Tools (F6), bikin sesuai keinginan, kemudian beri warna sebagai warna dasar. (warna terserah)

Langah 2
Pilih Interactive Mesh Fill Tools (M), akan keluar titik-titik yang akan digunakan untuk edit gambar.

Langkah 3
Beri warna titik-titik tersebut terserah anda, kemudian tarik, kurangi ataupun tambahkan titik dengan klik dua kali pada garis putus-putus dam warnai kembali. Tarik titik-titik tersebut terserah anda mau ke kiri, kanan, atas, bawah. Anda bisa juga menambahkan elemen tulisan untuk desain tersebut.

Selamat Mencoba..!!

Comments :

0 komentar to “Desain Cepat”

Posting Komentar

Silahkan Komentar Anda, No spam No Porn

free counters

Banner Pilihan

INFO SITE

Submit Your Site To The Web's Top 50 Search Engines for Free! Blogging Tips Blogs - Blog Catalog Blog Directory
 
View technorati.com

Copyright © 2009 by Free Tutorial

Cak Sulis Banjarmasin Kalimantan Selatan